Tag Archives: Delapan Pengabdian LDII

Bupati Apresiasi LDII Sleman Gelar Cek Kesehatan Gratis

Bupati Cek Kesehatan Gratis

Sleman— Dewan Pimpinan Daerah Lembaga Dakwah Islam Indonesia (DPD LDII) Kabupaten Sleman menggelar kegiatan Cek Kesehatan Gratis (CKG) bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman dan Puskesmas Mlati di Kompleks Masjid Mulyo Abadi, Sleman pada Sabtu (20/9). Bupati Sleman H. Harda Kiswaya, S.E., M.Si., pada kesempatan tersebut mengapresiasi langkah LDII …

Read More »

LDII DIY Dorong Semangat Berorganisasi bagi Kalangan Remaja

Sleman – Ketua terpilih Dewan Pimpinan Wilayah Lembaga Dakwah Islam Indonesia (DPW LDII) Provinsi DIY periode 2021-2026, Atus Syahbudin, S.Hut., M.Agr., Ph.D. menyoroti pentingnya keilmuan dalam rangkaian proses regenerasi. “Taffaqohu qobla antusawadu. Mari pahamkanlah diri kita sebelum dipasrahi (amanat),” ujarnya dalam sebuah acara Pengajian Remaja LDII wilayah Sleman Barat, Minggu (21/11/2021). Pengurus …

Read More »